Masa Pendaftaran Paslon di Pilkada 2024 Polisi Sterilisasi Kantor KPU Kota Blitar
KOTA BLITAR – Pemilukada serentak 2024 sudah memasuki tahap pendaftaran pasangan calon. Kapolres Blitar Kota, AKBP Danang Setiyo memimpin langsung kegiatan sterilisasi di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Blitar…