Tindaklanjuti Hasil Jumat Curhat, Polres Pelabuhan Tanjungperak Gagalkan Aksi Balap Liar
TANJUNGPERAK - Sebanyak 16 anak baru gede (ABG) di Surabaya beserta 16 sepeda motornya diamankan Polisi. Mereka terjaring razia yang digelar Polsek Kenjeran yang di backup personel Polres Pelabuhan Tanjungperak…